SELAMAT DATANG DIBLOG {REMO FORTUNA}

Minggu, 29 Maret 2015

Pengenalan CLI ( Command Line Interface )

Pengenalan CLI ( Command Line Interface )


Pengenalan CLI di Linux


 Seperti pada saat akan menginputkan perintah di DOS, command line atau baris perintah di Linux juga diketikkan di prompt dan diakhiri enter untuk mengeksekusi perintah tersebut. Baris perintah merupakan cara yang lebih efisien untuk melakukan sesuatu pekerjaan oleh karena itu pemakai Linux tetap mengandalkan cara ini untuk bekerja. Sebaiknya pemula juga harus mengetahui dan sedikitnya pernah menggunanakan perintah baris ini karena suatu saat pengetahuan akan perintah-perintah ini bisa sangat diperlukan.
Tampilan dari Terminal Ubuntu 12.04 LTS

Berikut ini adalah beberapa contoh  perintah yang digunakan di sistem operasi Linux Blankon 5 Nanggar pada mode CLI di Desktop , yang juga banyak untuk bisa digunakan pada distro yang lain. Pada contoh ini saya menggunakan Ubuntu 12.04 LTS.



  1. sudo su
    Digunakan untuk login sebagai root/pengguna tertinggi
    Sintaks sudo su





  1. login
    Digunakan untuk login sebagai user lain, namun harus menjadi root dulu untuk bisa menjalankan peirntah ini.
    Sintaks : login namauser
    Contoh : login wenda

  1. cd
    Digunakan untuk berpindah direktori
    Sintaks : cd alamat_direktori
    Contoh : cd /etc/network


  1. pwd
    Digunakan untuk memperlihatkan di direktori mana posisi kita berada sekarang.
    Sintaks : pwd


  1. ls
    Digunakan untuk melihat isi sebuah direktori.
    Sintaks : ls


  1. cp
    Digunakan untuk melakukan copy file.
    Sintaks : cp /direktori/file_yang_ingin_dicopy /direktori tujuan
    Contoh : cp /home/file1.txt /home/wenda


  1. mv
    Digunakan untuk melakukan cut atau rename.
    Sintaks :
    mv /direktori/file_yang_ingin_dicut /direktori tujuan (cut)
    mv /direktori/file_yang_ingin_direname /nama_baru_file (rename)
    Contoh:
    mv /home/file1.txt /etc/network
    mv /etc/file1.txt file2.txt

 
  1. mkdir
    Digunakan untuk membuat folder baru.
    Sintaks : mkdir nama_folder
    Contoh : mkdir cdrom


  1. lspci
    Digunakan untuk melihat perangkat pci yang sedang terkoneksi ke komputer
    Sintaks : lspci


  1. lshw
    Digunakan untuk melihat hardware komputer.
    Sintaks : lshw


  1. cpuinfo
    Digunakan untuk melihat spesifikasi komputer.
    Sintaks : more /proc/cpuinfo


  1. apt-get
    Digunakan untuk memperoleh paket/software dari repository ubuntu secara online.
    Sintax : apt-get nama_paket
    Contoh :
    apt-get update (untuk melakukan update repository)


NB : Mohon maaf apabila masih ada kekurangan.
        Untuk lebih jelasnya, silakan lihat di : Linux Guide

0 komentar:

Posting Komentar